Sabtu, 09 Juni 2012

Organ-organ Pernapasan

Pada proses ini terjadi pertukaran oksigen dan karbon dioksida antara tubuh dan lingkungan

Organ yang berperan pada sistem pernapasan

1. Hidung
Hidung merupakan organ yang letaknya paling luar pada permukaan rongga hidung terdapat rambut-rambut halus dan selaput lendir yang berfungsi menyaring udara yang masuk dari debu dan sebagainya .

Udara bebas tidak hanya mengandung oksigen saja namun juga gas-gas yang lain misalnya karbondioksida belerang dan nitrogen . selain sebagai sistem pernapasan hidung juga merupakan indra pembau yang sensitif .

2. Tenggorokan
Tenggorokan merupakan bagian dari organ pernapasan tenggorokan berupa satu pipa yang dimulai dari pangkal tenggorokan .

Gangguan pada sistem oernapasan

Sistem pernapasan manusia yang terdiri atas beberapa organ dapat mengalami gangguan ini biasanya berupa kelainan atau penyakit . penyakit atau kelainan yang menyerang sistem pernapasan ini dapat menyebabkan terganggunya proses pernapasan .

Berikut adalah beberapa contoh gangguan pada sisteem pernapasan manusia

 1. Emfisesma merupakan penyakit pada paru-paru . paru-paru mengalami pembengkakan karena pembuluh darah kemasukan udara

2. Asma merupakan kelainan penyumbatan seluruh pernapasan yang disebabkan oleh alergi seperti debu, bulu, ataupun rambut

3. Knker paru-paru penyakit merupakanvsalah satu paling berbahaya . sel-sel kanker paru-paru kelamaan dapat menyerang seluruh tubuh .

4. Tuber kolonis merupakan penyakit paru-paru yang disebabkan oleh Mycobacterium tuber colosic . bakteri tersebut menimbulkan bintil-bintil pada dinding alveolus .

5. Bronkhinitis merupakan gangguan pada cabang tenggorokan akibat infeksi . gejalanya adalah penderita mengalami dan menghasilkan lendir yang menyumbat batang tenggorokan

6. Influenza merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus influenze penyakit ini timbul dengan bersin-bersin demam dan pilek .

0 komentar:

Posting Komentar