Makanan yang kita makan setiap hari sangat beragam misalnya : nasi, mie, singkong, tahu tempe, daging, telur, sayuran, dan buah-buahan.
Meskipun wujud yang dikonsumsi berbeda-beda namun yang kia konsumsi mengandung satu atau lebih zat-zat yang terkandung dalam makanan berupa : karbohidrat, lemak, protein, vitamin, dan mineral .
1. Karbohidrat
Karbohidrat adalah nama umum untuk bahan-bahan yang mengandung unsur karbon (c), hidrogen (h), dan oksigen (o) yang terusun dalam suatu susunan tertentu
Karbohidrat tersusun dari tiga unsur yaitu Cn, H2n, On jenis karbohidrat yang biasa dikonsumsi yaitu gula, tepung, dan serat .
Bagi tubuh kita korbohidrat merupakan sumber energi yang utama . karbohidrat yang kita konsumsi pada umumnya merupakan molekul besar .
2. Lemak
Seperti hanya karbohidrat , lemak juga tersusun oleh unsur karbon (c) hidrogen (h) dan oksigen (o) .
walaupun pembentukannya sama namun susunan unsurnya berbeda
Bagi tubuh kita lemak sangat penting selain sebagai sumber energi lemak juga merupakan membral sel sebagai pelarut vitamin A, D, E serta cadangan makanan bagi tubuh .
Beberapa bahan makanan yang mengandung lemak misalnya kacang-kacangan, minyak goreng, daging dan susu lemak merupakan molekul yang besar .
3. Protein
Protein tersusun oleh unsur karbon (c) , hidrogen (h) oksigrn (o) dan nitrogen (n) . bagi tubuh protein memgang penting bagi pertumbuhan yangmengatasi dan mengganti sel-sel tubuh yang rusak. selain juga untuk sebagai pembangun enzim .
Protein nabati dapat diperoleh dari makanan yang berasal dari tumbuhan misalnya kacang-kacangan . adapun protein hewan misalnya : ikan, daging, telur, protein juga merupakan moolekul yang besar .
4. Vitamin
Vitamin merupakan zat-zat yang sangat diperlukan oleh tubuh kita untuk kelancaran proses-proses didalam tubuh . vitamin dikelompokan menjadi vitamin yang larut dalam lemak dan vitamin yang larut dalam air
5. Mineral
Mineral merupakan bahan-bahan anorganik . tubuh kita sangat memerlukan mineraluntuk pembentukan struktur tubuh, misalnya kalsium, gigi, natrium, kontraksi otot dan fospor
Minggu, 10 Juni 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar