Senin, 11 Juni 2012

Usaha

Pengertian usaha identik dengan kemampuan untuk meraih sesuatu . Misalnya usaha untuk bisa naik kelas atau usaha untuk mendapatkan nilai besar .

Pengertian usaha menurut ilmu fisika besaran fisika yang dihasilkan oleh gaya yang dikerjakan pada suatu benda tersebut berpindah tempat ketika benda didorong ada yang berpindah tempat dan ada pula yang tetap di tempatnya ketika mendorong / menarik sesuatu benda berarti telah memberikan gaya pada benda tersebut

Oleh karena itu usaha dapat dipengaruhi oleh dorongan atau tarikan menurut infomasi tersebut jika setelah ddidorong benda tersebut itu tidak berpindah gaya mu tidak melakukan usaha dengan kata lain usaha juga dipengaruhi oleh perpindahan

Jadi dapat disimpulkan bahwa usaha dihasilkan oleh gaya yang dikerjakan pada suatu benda itu berpindah tempat

Apabila gaya disimbolkan dengan huruf f dengan perpindahan dengan s secara matimatis usaha ditulis dalam persamaan berikut :

w = f s

dengan :
w= usaha (j)
s = perpindahan (m) 


0 komentar:

Posting Komentar