Kamis, 31 Mei 2012

Lumut

Ciri Lumut :
  • Sel penyusun tubuhnya memiliki dinding sellulosa
  • Terdapat persamaan bentuk susunan genetrumnya
  • Batang dan daun memiliki susunan berbeda-beda
  • Umumnya 1 lapis sel kecuali tulang daun lebih dari satu lapis sel
  • Hanya terdapat pertumbuhan memanjang
  • Rizoid seperti benang yang berfungsi seperti akar
Reproduksi lumut
  • Fase aseksual : spora haploid yang dibentuk sporofil
  • Fase seksual : membentuk garmet, baik jantan maupun betina
1. Lumut Daun
  • Hidup di tempat lembab 
  • Mempunyai struktur seperti akar batang dan daun
  • Fase gametofrt lebih dominan
2. Lumut Hati
  • Seperti lembaran
  • Daun bercabang-cabang 
  • Reproduksi aseksual dengan sel yang disebut gemma
3. Lumut Tanduk
  • Mempunyai kapsul panjang
  • Mempunyai kloroploa tunggal
  • Arkegonium dan antredium melekat pada talus gametrofit
Pranan lumut bagi kehidupan manusia
  • Lumut digunakan model dalam eksperimen bio tumbuhan
  • Mengobati hepatitis =) Marchantia Polymorpha
  • Pembalut/ pengganti kapas 
  • Membantu penyerapan air dan menjaga kelembapan tanah

0 komentar:

Posting Komentar